Selasa, 09 April 2013

Proyek Jalan Toraja Utara

Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Toraja Utara dalam tahun anggaran 2013 ini akan melaksanakan pekerjaan berupa pemeliharaan jalan ruas Tikala-Kepe'-Pangala masing-masing berlokasi di Kecamatan Tikala, kapala Pitu dan kecamatan Rinding Allo dengan dana APBD Toraja Utara 2013yang bersumber dari dana Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Dana Alokasi Umum (DAU) sebesar Rp 4.800.000.000.
Selain itu peningkatan jalan ruas Rura-Tombangkalua-Rantebua di kecamatan Sanggalangi dan kecamatan Kesu' dengan dana sebesar Rp 2.365.000.000 lebih yang juga bersumber dari DAK dan DAU 2013.
Adapun peningkatan jalan ruas Pangala'-Baruppu' dengan nilai total Rp 2 miliar dan pemeliharaan jalan kota Rantepao, kecamatan Rantepao dengan dana DAK dan DAU sebesar Rp 6.500.000.000

Tidak ada komentar:

Posting Komentar